entry image

Motivasi Berinovasi di Semen Padang Meningkat, 206 Judul Inovasi Didaftarkan pada Ajang SPIE 2020

PADANG, 15/10/2020 - Motivasi karyawan/ti PT Semen Padang untuk bersaing di ajang Semen Padang Improvement Event (SPIE) 2020 terus meningkat. Buktinya, hingga Januari sampai akhir September kemarin, sebanyak 206 judul inovasi & focus improvement telah masuk ke meja panitia SPIE 2020.

"Alhamdulillah, judul inovasi & focus improvement yang masuk ke kami terus meningkat. Bahkan sampai akhir September, sebanyak 206 judul inovasi yang kami terima sudah diregistrasi sebagai peserta SPIE 2020," kata Senior Total Productive Maintenance Officer (TPM) PT Seme... Read more


entry image

Kerjasama dengan PT Semen Padang, Ditjen PRL KKP Adopsi Program Nabuang Sarok untuk Atasi Sampah Laut

Direktorat Jenderal Pengelolaan Ruang Laut (Ditjen PRL) Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dan PT Semen Padang, menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) tentang “Program Pengelolaan Sampah di Wilayah Laut dan Pesisir Kota Padang Melalui Aplikasi Nabuang Sarok”, Rabu (10/5/2023) malam.

Bertempat di Radisson Golf & Convention Center Batam, Kota Batam, PKS tersebut ditandatangani oleh Direktur Utama PT Semen Padang, Asri Mukhtar Dt Tumangguang Basa dan Direktur Direktorat Jenderal (Dirjen) PRL, Victor Gustaaf Manoppo. 

Penand... Read more


HUT ke-113 Semen Padang, 6000 Lebih Masyarakat Ikuti Jalan Sehat

PADANG (18/3/2023) - Sekitar 6000 lebih masyarakat Kota Padang mengikuti Jalan Sehat dan yang digelar oleh PT Semen Padang dalam rangka memperingati Hari Ulang tahun (HUT) ke -113 Pendirian Pabrik, Sabtu (18/3/2023).

Dibuka Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah, Jalan Sehat yang diawali dengan senam bersama di Plaza Kantor Pusat PT Semen Padang itu, turut diikuti sejumlah unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkompimda) Provinsi Sumbar dan Kota Padang.

Dirut PT Semen Padang, Asri Mukhtar Dt Tumangguang Basa, mengucapkan terima kasih kepada seluruh... Read more


entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 1 Unit Ambulance ke Pampangan

PADANG (30/11/2023) - PT Semen Padang melalui Unit Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan menyerahkan bantuan program Basinergi Mambangun Nagari (BMN) berupa 1 unit ambulance kepada Forum Nagari Kelurahan Pampangan Nan XX, Kecamatan Lubuk Begalung, Kota Padang, Kamis (30/11/2023). 

Bantuan ambulance yang telah dilengkapi keranda jenazah itu, ditandai dengan penyerahan BPKB, STNK dan kunci mobil ambulance oleh Lurah Pampangan Nan XX, Afrizal Erman, kepada Ketua Forum Nagari Kelurahan Pampangan Nan XX, Erison. Penyerahan bantuan tersebut dilaku... Read more