Bulan K3 Nasional PT Semen Padang, 23 Unit Kerja Ikuti SHE Challenge

PADANG, – Dalam rangka memperingati Bulan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Nasional Tahun 2023, PT Semen Padang kembali menggelar Safety Health Environment (SHE) Challenge.

Bertempat di Fire Ground Semen Padang, Rabu (25/1/2023), mulai pukul 08.00 WIB, 23 peserta kegiatan, yang berasal dari unit kerja perkantoran dan pabrik dilingkungan PT Semen Padang tampak mengukuti semua etape  perlombaan, yakni cerdas cermat, safe working, P3K dan pemadaman kebakaran, hingga berakhir pada pukul 17.00 WIB.

Kepala Departemen Produksi Terak, mewakili... Read more


entry image

Semen Padang Dukung Kapolda Cup Tahun 2023, Lapangan Cubadak Tuan Rumah Grup B

PADANG (3/6/2023) - PT Semen Padang turut serta mendukung pelaksanaan Turnamen Sepakbola Kapolda Sumbar Cup 2023 yang digelar dalam rangka Hari Bhayangkara ke-77. Dukungan tersebut, berupa fasilitas pertandingan babak penyisihan Grup B di Lapangan Cubadak Indarung.

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang, Nur Anita Rahmawati mengatakan bahwa dukungan untuk Piala Kapolda Sumbar Cup tersebut, merupakan bentuk sinergi antara PT Semen Padang dengan Polri. Apalagi, Polri dalam hal ini Polda Sumbar merupakan mitra PT Semen Padang. 

"Sel... Read more


entry image

Kiprah Tim Inovasi Semen Padang di Pentas Dunia

PADANG (14/8/2020) - Di era industri 4.0 saat ini, PT Semen Padang sebagai industri semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara, terus melakukan berbagai inovasi yang memberikan benefit bagi perusahaan. Bahkan, tak sedikit inovasi Semen Padang tersebut ambil bagian di berbagai kompetisi di dunia internasional dan berhasil meraih prestasi. 

Salah satunya, inovasi yang dibuat oleh tim Quality Assurance PT Semen Padang yang berjudul "Efisiensi Pengujian Free Lime Klinker & Semen dengan Mengurangi Pemakaian Bahan Kimia Hingga 50... Read more

entry image

UPZ Baznas Semen Padang Serahkan Beasiswa Rp1,4 M kepada 1.470 Penerima

PADANG (19/7) - UPZ  Baznas PT Semen Padang menyerahkan beasiswa ceria bisa sekolah senilai Rp1,4 Miliar kepada 1470 penerima, Selasa, 19 Juli 2022. Acara seremonial penyerahan dilakukan di lantai satu GSG PT Semen Padang yang dihadiri oleh orang tua siswa penerima dari siswa SD, SMP, SMA, Perguruan Tinggi dalam negeri dan perguruan tinggi luar negeri.

Hadir dalam kesempatan itu Direktur Pengumpulan BAZNAS RI Faisal Qosim, Direktur Keuangan PT Semen Padang, Oktoweri, Wakil Ketua UPZ Baznas PT Semen Padang, Rinold Thamrin, Kepala Pelaksana Harian UPZ Ba... Read more