Semen Padang Musnahkan 5120 Boks Arsip

PADANG (8/8/2019) - Sebagai bentuk upaya dari penyusutan kearsipan yang hingga kini terus bertambah jumlahnya, PT Semen Padang bekerjasama dengan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), memusnahkan sebanyak 5120 boks arsip, Kamis, (8/8).

Bertempat di Wisma Indarung, pemusnahan ribuan arsip itu dilakukan secara simbolis oleh Direktur Operasional PT Semen Padang Firdaus, Plh Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Sumrahyadi, dan Sekretaris Dinas Kearsipan Perpustakaan Sumbar Endang Kurniady.

Selain ... Read more

entry image

Semen Padang Makin Matang

PADANG, 5/7/2018 –  Waktu 60 tahun adalah usia pensiun bagi tenaga kerja, namun bagi Semen Padang semakin tua usianya, kondisnya semakin matang. Bahkan, dalam waktu enam dekade tersebut, Semen Padang terus berkembang dan sudah memiliki enam pabrik.

"Artinya, industri Semen Padang sendiri mengalami kemajuan yang sangat signifikan setelah 60 tahun nasionalisasi (5 Juli 1958-5 Juli 2018). Tak hanya menguasai teknologi persemenan terkini, tapi Semen Padang juga punya banyak memiliki ahli semen yang kemampuanya tak diragukan lagi,"... Read more


entry image

Jelang Idul Adha, Semen Padang Salurkan 28 Sapi, dan Delapan Kambing Qurban

PADANG - Seperti tahun-tahun sebelumnya, jelang Hari Raya Idul Adha 1440 Hijriah PT Semen Padang kembali menyalurkan hewan qurban untuk mesjid dan musala ke sejumlah wilayah di Kota Padang, dan untuk perwakilan di empat provinsi. Hewan qurban yang disalurkan kali ini adalah  28 ekor sapi dan delapan ekor kambing.

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri mengungkapkan, jumlah sapi qurban yang disalurkan PT Semen Padang tahun ini meningkat dari tahun lalu,  berjumlah 25 ekor sapi. 

"Semoga masy... Read more

entry image

Pengecoran Dibantu Semen Padang, Jalan Bancah Koto Baru Diresmikan Walikota

PADANG (20/11/2019) - Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah meresmikan Jalan Usaha  ekonomi Bancah Koto Baru, Kelurahan Limau Manih  Selatan, Kecamatan Pauh, Kota Padang, Rabu, 20 November 2019. 

Peresmian jalan sepanjang 3,2 KM itu ditandai dengan penandatangan Prasasti yang dilakukan oleh Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah disaksikan Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri dan berbagai pihak terkait. 

Dalam peresmian tersebut hadir Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan ... Read more