Semen Padang HalalbiHalal, Ribuan Karyawan dan Stakeholders Berbaur dengan Manajemen

PADANG, 13 JUNI 2019-- Ribuan karyawan Semen Padang Group dan masyarakat berbaur dengan manajemen Semen Padang, menikmati suasana keakraban dan silaturrahim pada acara halalbihalal  yang dilaksanakan PT Semen Padang di tiga titik berbeda pada Kamis (13/6/2019).  

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri mengatakan, kegiatan halalbihalal merupakan kegiatan tahunan perusahaan bersama dengan karyawan/ti, stakeholder dan masyarakat. 

"Untuk tahun ini tema yang kita angkat yakni, Merajut Kebersama... Read more

Manajemen SP Minta Dukungan Pers untuk Memenangkan Persaingan

PADANG, 30 Mei 2018 - Manajemen PT Semen Padang minta dukungan pers agar tetap bertahan, memenangkan persaingan dan memberikan kontribusi untuk kemajuan Provinsi Sumatera Barat.

"Kami sangat berharap dukungan dari rekan-rekan pers, sehingga PT Semen Padang sebagai perusahaan kebanggaan 'Urang Awak' dapat terus bertahan," kata manajemen Semen Padang yang diwakili Direktur Keuangan, Tri Hartono Rianto, pada acara silaturrahmi dan buka puasa bersama manajemen Semen Padang dengan wartawan di Wisma Indarung, Rabu (30/5/2018).
Read more

HUT Ke-61, Semen Padang Gelar Anniversarun 2019

PADANG, 6/7/2019- Menutup rangkaian HUT ke-61 pengambilalihan pabrik dari tangan   Belanda, PT Semen Padang menggelar lomba lari tingkat nasional, Semen Padang Anniversarun 2019, pada Minggu (7/7/2019).

"Acara ini diselenggarakan bertujuan untuk meningkatkan kesadaran karyawan dan masyarakat akan pentingnya menjaga kesehatan yang salah satunya adalah dengan berolahraga rutin. Dan,  lari adalah olahraga yang paling mudah dilakukan baik itu sebelum bekerja maupun setelah bekerja. Kegiatan ini dilaksanakan juga dengan harapan a... Read more

entry image

Selama Mei 2021, UPZ Baznas Semen Padang Salurkan Zakat Rp628 Juta

PADANG (16/6/2021) - Selama Mei 2021, UPZ Baznas Semen  Padang telah menyalurkan zakat sebesar Rp628 juta lebih kepada mustahik (penerima zakat) yang terdiri dari delapan asnaf, yaitu fakir, miskin, amil, muallaf, pemerdekaan, berhutang, fisabilillah dan ibnu sabil. 

Dana ratusan juta rupiah yang berasal dari zakat karyawan PT Semen Padang itu, disalurkan kepada mustahik melalui  berbagai program zakat, diantaranya, program pendidikan,  program kesehatan, program kemanusian, serta program dakwah-advokasi. 

Kepala Departemen Ko... Read more