
Semen Padang Salurkan Bantuan Fasilitas Cuci Tangan untuk Tiga Puskesmas di Padang
SPIE 2020 Di-Launching, SPIE 2019 Ide Inovasi Tertinggi

Peringati HUT KE-46, SMA Semen Padang Gelar Upacara dan Lepas Balon Berhadiah ke Udara
PADANG (10/1/2023) - SMA Semen Padang hari ini, Selasa, 10 Januari 2022, tepat berusia 46 tahun. Di usia yang hampir setengah abad ini, sekolah yang dikelola oleh Yayasan Igasar Semen Padang itu, memaknainya dengan upacara dan seremonial pembukaan Pentas Seni (Pensi).
Pembukaan Pensi itu, ditandai dengan penampilan tari pasambahan dari para siswa. Setelah itu, dilanjutkan dengan parade pemotongan kue oleh Sekretaris Yayasan Igasar Semen Padang, M. Irwan Mars, dan Kepala Sekolah SMA Semen Padang, April Chan.
"Kegiatan upacara HUT SMA Semen ... Read more
Ratusan Karyawan Semen Padang Group Antusias Ikut Donor, 349 Kantong Darah Diserahkan ke PMI
PADANG (17/10/2023) - Ratusan karyawan Semen Group antusias mengikuti kegiatan donor darah yang digelar oleh Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) di Gedung Serba Guna (GSG) PT Semen Padang, Selasa (17/10/2023). Hasilnya, sebanyak 349 kantong darah terkumpul dan diserahkan ke Unit Donor Darah (UDD) PMI Kota Padang.
Dengan tema “Sekantong Darah, Sejuta Cinta Untuk Sesamaâ€, donor darah yang digelar sejak pukul 08.00 WIB hinga pukul 16.00 WIB itu, juga diikuti masyarakat sekitar perusahaan. Menariknya, pada donor darah tersebut, SPS... Read more