Serikat Pekerja Semen Padang Tuan Rumah Kongres Nasional V FSP ISI

PADANG, 18/7/2018 -  Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) dipercaya menjadi tua rumah Kongres Nasional V Federasi Serikat Pekerja Industri Semen Indonesia yang berlangsung di Padang, 18 - 19 Juli 2018.

Ketua Panitia Kongres Nasional V FSP ISI Henri Priparis pada pembukaan kongres di Padang, Selasa (18/7/2018) melaporkan, kegiatan ini diikuti lebih kurang 100 peserta dari sembilan serikat pekerja dan juga dari pengawas internal dan dewan penasehat FSP ISI.

Serikat pekerja (SP) yang mengirimkan perwakilannya adalah SP Indocemen Tunggal Perkasa (ITP... Read more


entry image

Webinar Series #8 Semen Padang: Dekatkan Diri dengan Tuhan dan Dukungan Orang Terdekat Percepat Kesembuhan Survivor COVID-19

PADANG (16/12/2020) - Webinar Series #8 terkait sosialisasi COVID-19  PT Semen Padang pada Rabu (16/12/2020).  Kali ini, bertema "Sharing COVID-19 Survivor" itu, mengundang Komisaris PT Semen Padang Prof. Dr. H. Werry Darta Taifur, SE, MA, Dosen Fakultas Kedokteran Gigi Unand drg. Harfindo Nismal, Sp. BM,  dan sejumlah karyawan Semen Padang.

Prof. Dr. H. Werry Darta Taifur, SE, MA,  dan drg. Harfindo Nismal, Sp. BM   menceritakan  pengalamannya  terpapar virus COVID-19, kepada ratusan karyawan Semen Padang Group yang ... Read more


entry image

PT Semen Padang-Pemko Padang Resmikan Jembatan Rimbo Gaek Senilai Rp2,1 Miliar

PADANG (22/12/2022) - PT Semen Padang bersama Pemerintahan Kota (Pemko) Padang, meresmikan jembatan Rimbo Gaek, Kelurahan Tarantang, Lubuk Kilangan, Kota Padang, yang dibangun PT Semen Padang melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), Kamis (22/12/2022) siang. 

Diresmikan oleh Walikota Padang, Hendri Septa, dan Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang, Oktoweri, peresmian jembatan itu turut dihadiri Ka. Unit Humas & Kesekretariatan, Nur Anita Rahmawati, Ka. Unit CSR, Rinold Thamrin, Camat Lubuk Kilangan, Elfian Putra Ifadi bes... Read more


entry image

Dukung Wujudkan Generasi Emas 2045, Semen Padang Lanjutkan Program BAAS

PADANG (22/5/2023) - Kampanye Perang Melawan Stunting yang digalakkan PT Semen Padang dalam rangka mendukung Generasi Emas 2045 melalui program Bapak Asuh Anak Stunting (BAAS) di tiga kecamatan di Kota Padang, kembali digelar. Tiga kecamatan itu adalah Lubuk Kilangan, Lubuk Begalung dan Pauh.

Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang, Iskandar Z Lubis mengatakan, kampanye Perang Melawan Stunting melalui program BAAS itu telah dimulai pada tahun 2022. Bahkan, kegiatan berupa pencegahan anak stunting ini mendapat apresiasi dari wali ... Read more