PADANG (19/8/2020) - Jumlah masyarakat terkonfirmasi positif COVID-19 di Sumbar terus bertambah. Berdasarkan data corona.sumbarprov.go.id per 18 Agustus 2020, tercatat sebanyak 1412 masyarakat postif COVID-19. 43 di antaranya, meninggal dunia, sebanyak 152 dirawat dan 918 sembuh.

Edukasi Karyawan, Semen Padang Hadirkan dr.Andani Eka Putra dalam Webinar
“Meningkatnya jumlah masyarakat positif COVID-19, disebabkan oleh proses pembelajaran terhadap COVID-19 gagal dilakukan dengan baik,†kata Kepala Pusat Diagnostik dan Riset Penyakit Infeksi Fakultas Kedokteran Unand dr.Andani Eka Putra, MSc...
Read more

Semen Padang Terus Lakukan Pembibitan Berbagai Jenis Pohon
PADANG, 26 AGUSTUS 2020 - PT Semen Padang terus melakukan program pembibitan berbagai jenis pohon untuk kebutuhan penghijauan di lingkungan perusahaan semen pertama di Indonesia itu.
"Kita terus melanjutkan pembibitan pohon. Ada sebanyak 803 batang pohon dari 10 jenis pohon yang kini kita kembangkan di Semen Padang," Kepala Unit Health Safety Environment (HSE) PT Semen Padang Mustaqim Nasyra, di Padang, Rabu, 26 Agustus 2020.
Jenis pohon yang dibibitkan di Semen Padang sejak November 2019 antara lain, mahoni...
Read more

110 Tahun Semen Padang: Melayani Pelanggan dengan Hati
PADANG, 15 AGUSTUS 2020 - PT Semen Padang yang kini berusia 110 tahun terus berusaha memberikan layanan yang terbaik bagi pelanggan dan para stakeholdersnya. Memberikan pelayanan dengan hati, sudah menjadi komitmen bagi perusahaan semen pertama di Indonesia itu.
"Alhamdulilah Semen Padang selama ini telah memberikan layanan bagus dan menarik kepada kami sebagai distributor Semen Padang selama ini," kata Susi Fitriani, Pimpinan PT Zetka Niagatama salah satu distributor PT Semen Padang.
Dia mengatakan, informa...
Read more

Webinar Series #9 Semen Padang; dr.Selfi Farisha: Tahan Diri untuk Berinteraksi dengan Banyak Orang pada Liburan Nataru
PADANG (23/12/2020) - Menghadapi libur Natal dan menyambut tahun baru (Nataru) 2021 yang berlangsung di tengah pandemi COVID-19, PT Semen Padang menggelar webinar dengan tema "Liburan Sadar Covid", Rabu (23/12/2020) pagi.
Webinar series #9 itu dibuka Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury dan menghadirkan Direktur Utama Semen Padang Hospital dr. Selfi Farisha sebagai pembicara.
Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury mengatakan bahwa webinar series#9 dengan tema "Liburan Sadar Covid" ini d... Read more