entry image

FKKSPG Kirim 13 Atlet Binaan ke PON Papua, Rinold Thamrin: Target Kami 5 Medali Emas

PADANG (22/9/2021) - Sebanyak 13 orang atlet binaan Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG) yang mewakili Sumbar pada ajang PON XX Papua, dilepas oleh Ketua Umum FKKSPG Rinold Thamrin, Rabu (22/9/2021).

Belasan atlet binaan FKKSPG itu terdiri dari cabang olahraga (cabor) angkat berat sebanyak lima orang, cabor senam lima orang, dari Perguruan Silat Sakato Semen Padang sebanyak dua orang, dan dari cabor karate satu orang.

Rinol Thamrin mengatakan, dari 13 atlet yang dikirim mewakili Sumbar ke PON Papua, sebanyak 5 atlet ditargetkan bisa m... Read more


entry image

Pesta Rakyat, Jajaran Direksi PT Semen Padang Kunjungi Puluhan Stand UMKM

PADANG (19/3/2023) - Pesta Rakyat yang digelar dalam rangka HUT ke-113 Pendirian Pabrik PT Semen Padang pada Sabtu (18/3/2023) malam, juga turut dimeriahkan oleh puluhan UMKM lokal dan binaan FKIKSP. Bahkan, puluhan UMKM itu telah hadir sejak kegiatan Jalan Sehat yang juga digelar pada paginya dalam rangka HUT ke-113 PT Semen Padang. 

Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah, mengapresiasi PT Semen Padang yang telah memfasilitasi puluhan UMKM untuk hadir memeriahkan HUT ke-113 Semen Padang. Menurutnya, keberadaan puluhan UMKM lokal ini menandakan begitu d... Read more


entry image

Semen Padang Ikutkan Dua Tim Inovasi ke Ajang APQO/IC 2021 Australia

PADANG (9/9/2021) - PT Semen Padang mengikutkan dua tim inovasi untuk bersaing pada ajang Asia Pacific Quality Organization International Conference (APQO/IC) yang digelar di Perth, Australia 2021. 

Diikuti secara virtual (online) melalui aplikasi Zoom, ajang itu digelar pada 13-17 September 2021. Kedua tim inovasi PT Semen Padang yang mengikuti ajang tersebut adalah Watercooper dan Fast Track yang berasal dari Unit WHRPG & Utilitas.  

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur... Read more

Meraih Berkah dari Potensi Kopi Bancah

Padang, 19/9/2021 - Komitmen PT Semen Padang untuk memajukan masyarakat Bancah, Sikayan Balumuik Limau Manih, Kecamatan Pauh terus diujudkan. Kali ini masyarakat petani kopi akan mendapatkanpendampingan budidaya kopi robusta.

Pada Januari 2021, Presiden Joko Widodo resmi menyerahkan Surat Keputusan (SK) Perhutanan Sosial. SK itu berupa memberikan izin aktivitas masyarakat di dalam hutan lindung.

Di Kota Padang hutan sosial itu ada Hutan Kemasyarakatan Sikayan Balumuik Limau Manih, Kecamatan Pauh. Luasnya sekitar Rp300 hektar.  Dengan kewenangan i... Read more