entry image

Rindu di Ujung Shift: Ketulusan Karyawan PT Semen Padang Bertugas di Hari Lebaran

PADANG - Saat gema takbir menggema di seluruh penjuru negeri dan rumah-rumah dipenuhi haru serta kebahagiaan, tidak semua orang merayakan Lebaran di tengah keluarga. Di sudut pabrik dan lingkungan perkantoran PT Semen Padang, dua karyawan, Rezi Malano Adam dan Fernanda Eka Putra, tetap menjalankan tugasnya. Bukan karena tak ingin pulang, tetapi karena mereka memahami bahwa tanggung jawab tak mengenal hari libur.

Rezi, operator di Unit Produksi Terak 2, duduk di ruang kendali pabrik menatap layar moni... Read more


entry image

Pemudik Puas, Posko Arus Balik BUMN di BIM Disambut Hangat Warga Perantauan

PADANG (8/4/2025) – Arus balik Lebaran 2025 di Sumatera Barat mendapat perhatian serius dari PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) melalui anak usahanya, PT Semen Padang. Bersama PT Angkasa Pura Indonesia Kantor Cabang Bandara Internasional Minangkabau (BIM) dan PT Permodalan Nasional Madani (PNM), PT Semen Padang menghadirkan Posko Mudik Bersama BUMN di BIM sejak 5 hingga 8 April 2025.

Posko ini merupakan bagian dari program "Mudik Senang dan Menyenangkan 2025" yang diinisiasi K... Read more


entry image

Hangatnya Silaturahmi Pascalebaran, Direksi Semen Padang Bangun Energi Positif di Hari Pertama Kerja

PADANG, 9 April 2025 – Memasuki hari pertama kerja setelah libur Lebaran Idulfitri 1446 H, jajaran Direksi PT Semen Padang memulai aktivitas dengan mengunjungi berbagai unit kerja di lingkungan perusahaan, Rabu (9/4/2025). Tradisi tahunan ini menjadi momentum untuk mempererat silaturahmi antara manajemen dan karyawan, sekaligus membangkitkan semangat baru dalam menghadapi tantangan bisnis yang kian kompetitif.

Kegiatan silaturahmi dimulai dari Kantor Pusat PT Semen Padang. Direktur Utama In... Read more


Ribuan Pendaftar, 49 Talenta Muda Terpilih! PT Semen Padang Kembali Gelar Program MAGENTA

PADANG, 3/3/2025 – PT Semen Padang kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan sumber daya manusia unggul melalui Program Magang Generasi Bertalenta (MAGENTA) Tahun 2025. 

Sebanyak 49 mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia resmi bergabung dalam program magang ini, yang berlangsung selama enam bulan, dari 1 Maret hingga 31 Agustus 2025.

Program MAGENTA 2025 secara resmi dibuka oleh Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang, Oktoweri, di Club House Lapangan Golf PT Semen Padang pada Senin (3/3/2025).... Read more