entry image

Edukasi Karyawan, Semen Padang Hadirkan dr.Andani Eka Putra dalam Webinar

PADANG (19/8/2020) - Jumlah masyarakat terkonfirmasi positif COVID-19 di Sumbar terus bertambah. Berdasarkan data corona.sumbarprov.go.id per 18 Agustus 2020, tercatat sebanyak 1412 masyarakat postif COVID-19. 43 di antaranya, meninggal dunia, sebanyak 152 dirawat dan 918 sembuh. 


“Meningkatnya jumlah masyarakat positif COVID-19, disebabkan oleh proses pembelajaran terhadap COVID-19 gagal dilakukan dengan baik,” kata Kepala Pusat Diagnostik dan Riset Penyakit Infeksi Fakultas Kedokteran Unand dr.Andani Eka Putra, MSc... Read more

entry image

Semen Padang Terus Lakukan Pembibitan Berbagai Jenis Pohon

PADANG, 26 AGUSTUS 2020 - PT Semen Padang terus melakukan program pembibitan berbagai jenis pohon untuk kebutuhan penghijauan di lingkungan perusahaan semen pertama di Indonesia itu.

"Kita terus melanjutkan pembibitan pohon. Ada sebanyak 803 batang pohon dari 10 jenis pohon yang kini kita kembangkan di Semen Padang," Kepala Unit Health Safety Environment (HSE) PT Semen Padang Mustaqim Nasyra, di Padang, Rabu, 26 Agustus 2020.

Jenis pohon yang dibibitkan di Semen Padang sejak November 2019 antara lain, mahoni... Read more

entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 20 Unit Alat Pengolahan Sampah untuk Kelompok Dasawisma Kemiri 8 Pasaman

PADANG (1/9/2020) - PT. Semen Padang melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan, memberikan bantuan sebanyak 20 unit alat pengolahan sampah kepada Dasawisma Kemiri 8 Jorong Sentosa, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

Bertempat di halaman Kantor Camat Panti, bantuan untuk program Wanita Peduli Sampah bagi kalangan Ibu rumah tangga itu diserahkan oleh Staf CSR Semen Padang, Jayus Karnedi yang didampingi Staf Unit Safety Health Environtment (SHE) Alif Yuza kepada Ketua Dasawisma Kemiri 8, Irawati... Read more

entry image

Semen Padang Salurkan Bantuan Insidentil SIG Sebesar Rp550 Juta untuk Masyarakat Sumbar

PADANG (14/12/2020) - Semen Indonesia Group (SIG) melalui PT Semen Padang menyerahkan bantuan program sosial masyarakat sebesar Rp550 juta untuk beberapa daerah di Provinsi Sumbar, yaitu Kota Padang, Agam, Solok Selatan, Sijunjung, Padang Panjang dan Tanah Datar. 

Penyerahan bantuan insidentil tahap 6 tahun 2020 itu dilaksanakan Tim CSR Semen Padang selama dua hari, Senin (14/12/2020) hingga Selasa (15/12/2020).  

Untuk Kota Padang, direalisasikan untuk pembangunan sarana pendidikan Yayasan Shine Al-Falah. Jumlah bantuannya, sebesar Rp7... Read more