
Selama 2019, Semen Padang Salurkan Beasiswa Rp726 Juta
Bantu Pencarian Pendaki Korban Erupsi Gunung Marapi, Semen Padang Turunkan TRC
PADANG, 4/12/2023- PT Semen Padang menurunkan Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang untuk membantu pencarian 12 pendaki korban erupsi Gunung Marapi yang terjadi pada Minggu (3/12/2023).
Keberangkatan personel TRC itu dilepas oleh Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang bersama Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan, Iskandar Z Lubis, serta Kepala Unit Humas & Kesekretariatan, Nur Anita Rahmawati, di Kantor Pusat PT Semen Padang, Senin (4/12/2023).
Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang Oktoweri mengatakan, keberan... Read more
UPZ BAZNAS Semen Padang Raih Tiga Penghargaan UPZ Awards 2023
PADANG (5/12/2023) - Unit Pengumpul Zakat (UPZ) BAZNAS Semen Padang kembali meraih penghargaan. Kali ini, lembaga pengumpul sekaligus penyalur zakat dari karyawan Semen Padang Group itu, meraih tiga penghargaan pada ajang UPZ Awards 2023.
Ketiga penghargaan itu adalah, Kategori UPZ Pelaporan Terbaik dengan predikat Bintang 5, UPZ Pengumpulan Terbaik dengan predikat Bintang 4, dan UPZ Penyaluran Terbaik dengan predikat Bintang 4. Predikat Bintang 5 merupakan penghargaan dengan nilai tertinggi pada ajang tahunan yang digelar BAZNAS RI.
Penghargaan itu d... Read more