Leader Cafe Semen Padang Angkat Kisah Hidup Tubagus M Dharury

Lestarikan Ikan Bilih, Semen Padang Teken Kerjasama dengan Universitas Bung Hatta (UBH)
PADANG - PT Semen Padang menjalin kerjasama (MoU) dengan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Universitas Bung Hatta (UBH), untuk melestarikan ikan bilih yang kini terancam kepunahan, Rabu (11/7/2018).
Kerjasama yang berlangsung di Taman Reklamasi Semen Padang itu, ditandai dengan penandatangan kesepakatan kerjasama kedua belah pihak. Dari Semen Padang, penandatangan kerjasama itu, diwakili Kepala Departemen Rendal Produksi, Juke Ismara. Sedangkan dari UBH, diteken oleh Ketua LPPM Abdullah Munzir.
Penandatangan itu juga disaksika... Read more
Program Nabuang Sarok Meriahkan Hari Lingkungan Hidup Sedunia
PADANG (19/6/2023) - Sebagai perusahaan semen yang peduli terhadap lingkungan, PT Semen Padang turut berpartisipasi aktif dalam menyukseskan kegiatan Fun Walk Aksi Bersih Pantai dan Danau Cimpago yang digelar Pemprov Sumbar dalam rangka Hari Lingkungan Hidup Sedunia Tahun 2023, Senin (19/6/2023) pagi.
Diikuti seluruh OPD di lingkungan Pemrov Sumbar, kegiatan tersebut juga turut dimeriahkan sejumlah perusahaan yang terdiri dari PLN UP3 Padang, PT Pertamina Patra Niaga, PT Tirta Investama Niaga dan WILMAR Nabati. Bahkan, ratusan siswa SMA di Kota Padang juga ... Read more

'Kemanusiaan' Alasan Kuat Dirkeu Semen Padang Lakukan Donor Darah
PADANG (10/8/2022) - 'Kemanusiaan' jadi alasan kuat Direktur Keuangan dan Umum Perseroan PT Semen Padang, Oktoweri pertama kali memutuskan donor darah di tahun 2010. Donor darah pertamanya dilakukan di kantor PMI Kota Padang di Jl. Sawahan Dalam II No.12.
"Kemanusiaan alasan kuat saya melakukan donor kala itu. Setelah yang pertama itu, Alhamdulillah berlanjut donor sampai saat ini di PT Semen Padang jika ada kegiatan," katanya saat acara donor darah di GSG PT Semen, Rabu, 10 Agustus 2022.
Selain kemanusiaan, susahnya mendapatkan darah pada siatu... Read more