entry image

Semen Padang Minta Hasil Social Mapping Jadi Rujukan Forum Nagari Susun Program Kerja 2021

PADANG (9/11/2020) - PT Semen Padang meminta agar seluruh Forum Nagari di 12 kelurahan yang ada di ring 1 perusahaan PT Semen Padang, untuk dapat menjadikan hasil social mapping (pemetaan social) sebagai rujukan untuk merumuskan setiap rencana program kerja Forum Nagari untuk tahun anggaran 2021.

"PT Semen Padang, khususnya CSR perusahaan, berharap masing-masing Forum Nagari dalam penyusunan program kerja tahun depan, fokus kepada kondisi sosial yang sudah di-mappingkan," kata Kepala Unit CSR Semen Padang Muhamad Ikrar usai sosialisasi social mapping di Ged... Read more


Inovator Semen Padang Borong Empat 3 Stars pada Ajang APQO-IC di Bali

PADANG, 15/10/2019 - Tim inovasi PT Semen Padang berhasil meraih prestasi gemilang di ajang Asia Pacific Quality Organization (APQO) International Conference ke- 25 di Bali 14 - 16 Oktober 2019. Pada iven yang diikuti sebanyak 700 orang peserta dari 300 lebih perusahaan dari 19 negara itu, empat tim yang dikirim Semen Padang semuanya berhasil meraih  3 Stars, anugerah tertinggi pada ajang tersebut. 

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri menyatakan bersyukur atas pencapaian yang telah diraih empat tim Semen Padang tersebut. "Alhamdulillah, ini ... Read more


entry image

Semen Padang Bantu Ruang Belajar PAUD Dhuafa Nurul Ilmi

PADANGPARIAMAN - Ruang belajar PAUD Dhuafa Nurul Ilmi di Korong Rimbo Dadok, Nagari Koto Tinggi, Kecamatan Enam Lingkung, Kabupaten Padangpariaman, yang dibangun atas sinergi antara masyarakat dengan PT Semen Padang dan PT Kunango Jantan, diresmikan pemakaiannya oleh Bupati Padangpariaman, Ali Mukhni dan Dirut PT Semen Padang, Yosviandri, Kamis (26/12/2018).

Persemian dua lokal ruangan belajar untuk anak usia dini yang ditandai dengan penandatanganan prasasti oleh Bupati Padangpariaman dan Dirut PT Semen Padang itu, turut dimeriahkan ... Read more

Semen Padang Tanam 5.670 Bibit Kaliandra di Sungai Pinang dan Sijunjung

PADANG (19/9/2022) - PT Semen Padang melakukan penanaman pohon kaliandra sebanyak 5.670 batang di dua lokasi di Sumbar, yaitu di kawasan Sungai Pinang, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), dan di Kabupaten Sijunjung.

Di Sungai Pinang, penanaman bibit kaliandra dilakukan di lahan sekitar 6 Ha dan penanamannya bekerjasama dengan kelompok tani di daerah setempat. Sedangkan di Sijunjung, ditanam di bekas areal tambang dan sejumlah tempat lainnya. 

"Di Sijunjung, penanaman kaliandra bekerja sama dengan Dinas Pertanian daerah setempat dengan memanfaatka... Read more