entry image

Semen Padang Patenkan Tiga Inovasi, Salah Satunya Pemijahan dan Pembiakan Ikan Bilih

PADANG (3/8/2020) PT Semen Padang tidak hanya memfasilitasi karyawan/ti untuk terus berinovasi, tapi juga mendorong agar karya inovasi tersebut juga mendapatkan hak paten dari Dirjen Kekayaan intelektual Kemenkumham RI.

Senior Total Productive Maintenance (TPM) PT Semen Padang Fery Sarvino mengatakan, untuk tahun ini ada tiga inovasi yang telah didaftarkan hak patennya ke Dirjen Kekayaan Intelektual. 

Ketiga inovasi tersebut terdiri dari Sistem Ventilasi Udara Proses pada Penggilingan Semen yang Optimal... Read more

entry image

Gelar Seminar Parenting, FKIK Semen Padang Hadirkan Abah Ihsan

PADANG, 28/1/2020 -  Forum Komunikasi Istri Karyawan (FKIK) PT Semen Padang menyelenggarakan kegiatan seminar parenting dengan menghadirkan pembicara parenting internasional yakni Abah Ihsan. Kegiatan yang dilaksanakan di Gedung Serba Guna (GSG) Semen Padang Selasa (28/1/2020) itu dihadiri ratusan peserta dari berbagai kalangan.

Turut Direktur Keuangan PT Semen Padang, Pembina FKIK Semen Padang, Dewan Penasehat FKIK Semen Padang, Ny. Yosviandri, Ny. Firdaus dan Ny. Tubagus Muhammad Dharury, Karyawan Eselon I PT Semen Padang, Ketu... Read more

Antisipasi COVID-19, Semen Padang Vaksin Karyawan

PADANG (16/3/2020) - Untuk meningkatkan daya tahan tubuh di tengah wabah virus corona atau covid-19 yang kini mewabah ke berbagai negara di dunia, termasuk Indonesia, PT Semen Padang melakukan pemberian vaksin influenza untuk seluruh karyawan/karyawati PT Semen Padang. 

Bekerjasama dengan Semen Padang Hospital (SPH), pemberian vaksin influenza itu digelar di lima lokasi di lingkungan PT Semen Padang, yaitu di Ruang Rapat Lantai 1 Kantor Pusat, Kantor Indarung V, Kantor Tambang, Kantor Pengantongan Teluk Bayur dan SPH.
<... Read more

Diiringi Hujan, Upacara Hari Sumpah Pemuda di Semen Padang Khidmat

PADANG, 28/10/2019 -  Meski diwarnai turunnya hujan, pelaksanaan upacara Hari Sumpah Pemuda yang digelar di Plaza Kantor Pusat PT Semen Padang, Senin (28/10/2019) berlangsung penuh khidmat. Para peserta upacara yang terdiri dari karyawan/ti Semen Padang Group tetap bertahan hingga upacara usai.

Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury selaku pembina upacara pada kesempatan itu berharap semangat insan perusahaan di hari Sumpah Pemuda terus berkobar untuk memberikan yang terbaik untuk Perusahaan. 
<... Read more