PADANG, 3 Mei 2025 — Pengprov International Pickleball Federation (IPF) Sumatera Barat untuk pertama kalinya menggelar turnamen terbuka tingkat provinsi di Lapangan Tenis PT Semen Padang, Sabtu–Minggu (3–4 Mei 2025). Turnamen bertajuk Tarmizi Mawardi Cup I ini diikuti 62 tim, terdiri dari 32 tim putra dan 30 tim putri.
Turnamen dibuka secara resmi oleh Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Sumbar, Meifrizon, yang melakukan pemukulan bola pertama bersama Anggota DPR RI Nevi Zuai... Read more