entry image

Tim Semen Padang Rampungkan Pemasangan Shell Kiln di Semen Tonasa

PADANG (5/2/2021) - Tiga segmen Shell Kiln untuk Pabrik Tonasa 3 PT Semen Tonasa yang diproduksi  oleh Workshop Unit Bisnis Inkubasi Non Semen (BINS) PT Semen Padang, sudah selesai dilakukan pemasangan pada awal Februari 2021. 

Tentunya, pemasangan Shell Kiln yang memakan waktu 29 hari itu semakin menambah kepercayaan industri semen di Indonesia atas kinerja Workshop  PT Semen Padang dalam memproduksi spare part untuk pabrik semen.

"Ya, secara tidak langsung ini dapat menambah kepercayan industri semen lain terhadap kinerja kita, apalag... Read more


Semen Padang Tanam 5.670 Bibit Kaliandra di Sungai Pinang dan Sijunjung

PADANG (19/9/2022) - PT Semen Padang melakukan penanaman pohon kaliandra sebanyak 5.670 batang di dua lokasi di Sumbar, yaitu di kawasan Sungai Pinang, Kabupaten Pesisir Selatan (Pessel), dan di Kabupaten Sijunjung.

Di Sungai Pinang, penanaman bibit kaliandra dilakukan di lahan sekitar 6 Ha dan penanamannya bekerjasama dengan kelompok tani di daerah setempat. Sedangkan di Sijunjung, ditanam di bekas areal tambang dan sejumlah tempat lainnya. 

"Di Sijunjung, penanaman kaliandra bekerja sama dengan Dinas Pertanian daerah setempat dengan memanfaatka... Read more


entry image

Semen Padang Kirim TRC Bersihkan Pohon Tumbang yang Menimpa Rumah Warga di Padang Besi

PADANG (23/7/2023) - PT Semen Padang mengirimkan relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) untuk membersihkan pohon tumbang yang menimpa rumah warga di RT 03, RW 04, Kelurahan Padang Besi, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Minggu (23/7/2023). 

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati mengatakan, telah berhasil membersihkan pohon tumbang yang menimpa salah satu rumah warga di Padang Besi.

"Kawan-kawan dari TRC membersihkan pohon tumbang tersebut dan alhamdulillah sekitar jam 20.00 Wib tadi telah selesai. Pohon yang tum... Read more


entry image

Hadirkan Dokter Andani, Semen Padang Gelar Webinar Waspada Covid-19 Varian Baru

PADANG (16/7/2021) - PT Semen Padang kembali menggelar webinar tentang Covid-19. Kali ini, Jumat (16/7/2021), webinar series#6 di tahun 2021 dengan tema “Waspada Covid-19 Varian Baru" itu, menghadirkan Tenaga Ahli Menkes Bidang Penanganan Pandemi Covid-19  Dr. dr. Andani Eka Putra, M.Sc.

Dibuka oleh Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri, webinar series  itu, diikuti secara virtual melalui aplikasi zoom oleh Direktur Keuangan Tubagus Muhammad Dharury, Direktur Operasi Asri Mukhtar, serta karyawan dan keluarga karyawan Semen Padang Group.<... Read more