entry image

PT Semen Padang-Pemko Padang Resmikan Jembatan Rimbo Gaek Senilai Rp2,1 Miliar

PADANG (22/12/2022) - PT Semen Padang bersama Pemerintahan Kota (Pemko) Padang, meresmikan jembatan Rimbo Gaek, Kelurahan Tarantang, Lubuk Kilangan, Kota Padang, yang dibangun PT Semen Padang melalui Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), Kamis (22/12/2022) siang. 

Diresmikan oleh Walikota Padang, Hendri Septa, dan Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang, Oktoweri, peresmian jembatan itu turut dihadiri Ka. Unit Humas & Kesekretariatan, Nur Anita Rahmawati, Ka. Unit CSR, Rinold Thamrin, Camat Lubuk Kilangan, Elfian Putra Ifadi bes... Read more


entry image

Transformasi Berbasis Lingkungan, Semen Padang Gencar Sosialisasikan Nabuang Sarok dan Kaliandra

PADANG (17/10/2022) - PT Semen Padang terus melakukan berbagai transformasi dalam mendukung operasional perusahaan yang ramah lingkungan. Hal itu dilakukan dengan menjadi pionir pengembangan tanaman kaliandra sebagai salah satu bahan bakar alternatif terbarukan, dan penggunaan aplikasi Nabuang Sarok, sebagai solusi mengatasi masalah sampah dan  alternatif pengurangan bahan bakar fosil.

"Penanaman pohon Kaliandra dan implementasi aplikasi Nabuang Sarok merupakan dua transformasi berbasis lingkungan yang dilakukan perusahaan di tahun 2022 ini. Program in... Read more


entry image

Semen Padang Lepas 5 Tim Inovasi ke Ajang Internasional IQPC

PADANG (20/10/2022) - Direktur Utama (Dirut) PT Semen Padang, Ir. Asri Mukhtar, MM, melepas lima tim inovasi PT Semen Padang untuk mengikuti ajang inovasi International Quality & Productivity Convention (IQPC) yang akan digelar di Bali, pada 24–27 Oktober 2022.

Lima tim inovasi itu terdiri dari AIR COMP, Robin Hood, STORE 1908, Sending, dan Optimus Prime. Sebelumnya, lima tim inovasi ini juga meraih penghargaan Platinum di ajang  Temu Karya Mutu dan Produktivitas Nasional (TKMPN) XXV yang digelar secara virtual pada November 2021.

Asri... Read more


entry image

Semen Padang Ajak Nelayan Berpartisipasi di Aplikasi Nabuang Sarok

PADANG (15/10/2022) - PT Semen Padang terus gencar mensosialisasikan aplikasi Nabuang Sarok kepada masyarakat. Kali ini, Sabtu (15/10/2022), aplikasi Nabuang Sarok itu disosialisasi kepada puluhan nelayan di kawasan Purus, Kota Padang. 

Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang, Nur Anita Rahmawati mengatakan, sosialisasi digelar di Sekretariat KUB Saiyo Sakato, Flamboyan Baru, Kecamatan Padang Barat. Sosialisasi Nabuang Sarok disampaikan Kepala Unit Health, Safety, and Environment (HSE) PT Semen Padang, Musytaqim Nasra. 

Sosia... Read more