
Walikota Padang: Semen Padang Telah Menunjukkan Komitmen Memajukan Perekonomian

Semen Padang Kembali Gelar Webinar Covid-19, Dirut SPH Ingatkan Masyarakat untuk Patuhi Prokes
PADANG (16/9/2021) - PT Semen Padang kembali menggelar webinar series tentang Covid-19. Kali ini, webinar dengan tema “Bagaimana Perilaku Kita Untuk Hidup Berdampingan Dengan Covid-19" itu, menghadirkan Direktur Utama Semen Padang Hospital dr. Selfi Farisha sebagai pemateri.
Dibuka oleh Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri, webinar series ke-8 itu, juga diikuti oleh Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury, dan sejumlah staf pimpinan PT Semen Padang serta insan perusahaan Semen Padang Group.
Yosviandri dalam sa... Read more

Semen Padang Sabet Penghargaaan TOP CSR 2018
Libatkan 6000 Partisipan, Semen Padang Gelar Simulasi Bencana
PADANG, 26/4/2018 – Mengambil momentum Hari Kesiapsiagaan Bencana (HKB) Tahun 2018, PT Semen Padang menggelar simulasi menghadapi bencana dengan melibatkan sekitar 6000 partisipan di 26 wilayah kerja PT Semen Padang, Kamis (26/4/2018).
“Simulasi ini kita gelar untuk memberikan pembekalan, pembelajaran sekaligus kesiapsiagaan untuk menghadapi bencana. Selain itu, untuk mendukung program pemerintah dalam mensosialisasikan dan menumbuhkan kesadaran akan budaya sadar bencana,†kata Kepala Biro Humas PT Semen Padang Nur Anita Rahma... Read more