Semen Padang Peringati Bulan K3 Nasional dengan Target Zero Accident

PADANG (14/1) - PT Semen Padang peringati Bulan K3 Nasional dengan target zero accident tahun ini. Hal itu diungkapkan Direktur Utama PT Semen Padang, Yosviandri saat upacara pembukaan Bulan K3 Nasional di plaza kantor pusat PT Semen Padang, Indarung, Senin, 14 Januari 2019.

Hadir dalam kesempatan itu Pimpinan anak perusahaan & Lembaga Penunjang serta Afiliasi, staf pimpinan, karyawan dan karyawati PT Semen Padang  &Semen Padang Grup dan Ibu-ibu penasehat, pengurus & Anggota FKIKSP.

Direktur... Read more

entry image

Tiba di Cianjur, TRC Semen Padang Berkoordinasi dengan BUMN Peduli

PADANG (22/11/2022) - Relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) yang dikirim PT Semen Padang pada Selasa (22/11/2022) siang, akhirnya sampai di lokasi bencana gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Rabu (23/11/2022) dini hari.

Setiba di lokasi pusat gempa bumi bermagnitudo 5,6 tersebut, relawan TRC dari perusahaan semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara itu, langsung berkoordinasi dengan koordinator Tim BUMN Peduli. 

"Kami sampai di lokasi gempa sekitar pukul 2.30 WIB, dan langsung melapor ke Posko Satgas BUMN," kata Koordinator TRC Semen Padang ... Read more


entry image

Gelar Webinar Tentang Aturan Perundangan Kecelakaan Kerja, Semen Padang Hadirkan Direskrimum Polda Sumbar

PADANG (17/2/2021) - Dalam rangka meningkatkan pengetahuan karyawan/ti terkait aturan perundangan kecelakan kerja, PT Semen Padang menggelar webinar edukasi dan sosialisasi secara virtual melalaui aplikasi zoom, Rabu (17/2/2021). 

Menghadirkan Direskrimum Polda Sumbar Kombes Pol Imam Kabut Sariadi S.I.K, M.M sebagai pemateri, webinar dengan tema Aturan Perundangan Terkait Kecelakaan Kerja itu dibuka oleh Direktur Operasional PT Semen Padang Asri Mukhtar . 

Selain Asri Mukhtar, pada webinar series #... Read more

Semen Padang Musnahkan 5120 Boks Arsip

PADANG (8/8/2019) - Sebagai bentuk upaya dari penyusutan kearsipan yang hingga kini terus bertambah jumlahnya, PT Semen Padang bekerjasama dengan Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI), memusnahkan sebanyak 5120 boks arsip, Kamis, (8/8).

Bertempat di Wisma Indarung, pemusnahan ribuan arsip itu dilakukan secara simbolis oleh Direktur Operasional PT Semen Padang Firdaus, Plh Kepala Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) Sumrahyadi, dan Sekretaris Dinas Kearsipan Perpustakaan Sumbar Endang Kurniady.

Selain ... Read more