Antisipasi COVID-19, Semen Padang Vaksin Karyawan

PADANG (16/3/2020) - Untuk meningkatkan daya tahan tubuh di tengah wabah virus corona atau covid-19 yang kini mewabah ke berbagai negara di dunia, termasuk Indonesia, PT Semen Padang melakukan pemberian vaksin influenza untuk seluruh karyawan/karyawati PT Semen Padang. 

Bekerjasama dengan Semen Padang Hospital (SPH), pemberian vaksin influenza itu digelar di lima lokasi di lingkungan PT Semen Padang, yaitu di Ruang Rapat Lantai 1 Kantor Pusat, Kantor Indarung V, Kantor Tambang, Kantor Pengantongan Teluk Bayur dan SPH.
<... Read more

entry image

Rinold Thamrin, Mantan Dirut PT KSSP Terpilih sebagai Ketum FKKSP Group

PADANG (20/1/2021) - Mantan Direktur Utama PT Kabau Sirah Semen Padang (PTKSSP) yang menanungi Semen Padang FC (Tim SPFC), Rinold Thamrin, terpilih sebagai Ketua Umum Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG) periode 2021-2024.

Rinold Thamrin terpilih setelah memperoleh 38 suara, atau unggul 7 suara dari calon lainnya, yaitu Admartin yang memperoleh 31 suara. 

Pemilihan itu berlangsung melalui Kongres ke-VIII FKKSPG yang digelar secara virtual di Gedung Serba Guna (GSG) Semen Padang, Rabu (20/1/2021).

Pada Kongres FKKSPG itu, ju... Read more


entry image

Ade Putri: Tak Hanya Sekedar Menyalurkan Bantuan, UPZ Baznas Semen Padang Juga Menjadi

PADANG (5/1/2021) - Manfaat program Bidang Pendidikan Unit Pengelola Zakat (UPZ) Baznas Semen Padang bukan hanya sebatas memberikan kemudahan bagi pelajar dan mahasiswa kurang mampu untuk menjalani pendidikan, tapi banyak manfaat lainnya  dirasakan oleh penerima bantuan program tersebut.

Ade Putri, salah satu anak bimbingan UPZ Baznas Semen Padang mengatakan,  selain mendapat bantuan rutin tiap bulan berupa uang tunai, UPZ Baznas Semen Padang tiap bulannya juga memberikan arahan atau nasehat islami kepada semua anak bimbingannya. 

Pihak... Read more


entry image

Jajaran Direktorat Produksi Semen Padang

PADANG, - Jajaran Direktorat Produksi PT Semen Padang pada Jum'at (19/8/2022) kembali melakukan Genba Genbutsu atau kegiatan inpeksi lapangan untuk memonitor  implementasi TPM dan  menemukan abnormalitas di area yang dikunjungi.  Kali ini lokasinya berada area Suspension Preheater Kiln Indarung IV.

Tampak hadir pada kegiatan kali ini yaitu Direktur Operasi, Indrieffouny Indra, Kepala Departemen Pemeliharaan, Muhammad Syafitri, Kepala Departemen Tambang & Pengelolaan Bahan Baku, Sumarsono, Kepala Departemen Produksi Semen, Abdul Hakim Lubi... Read more