entry image

Maksimalkan Pasar Luar Negeri, PT Semen Padang Ekspor 25.000 Ton Semen ke Australia

PADANG (25/9/2020) – PT Semen Padang terus memaksimalkan ekspor semen ke pelbagai negara di dunia. Kali ini, perusahaan semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara itu, mengekspor semen sebanyak 25.000 ton ke Australia.

Senior Manager of Export Sales Semen Indonesia Group Fifit Abriyanto mengatakan, semen yang diekspor ke Australia itu tipe OPC Type I Grade 52,5N dan semen tersebut diekspor melalui kapal MV Luga yang sudah lego jangkar di Pelabuhan Teluk Bayur.

"Insya Allah dalam dua hari ke depan, proses pemuatan semen seberat 25.000 ton ke k... Read more


entry image

Kunjungi Markas SPFC, Menteri BUMN Erick Thohir Motivasi Pemain, Pelatih dan Suporter

PADANG (20/12/2022) - Menteri BUMN Erick Thohir mengunjungi markas Semen Padang FC (SPFC) di Indarung, Kota Padang, Selasa (20/12/2022) pagi. Didampingi sejumlah direksi dan komisaris BUMN, termasuk Anggota DPR RI Andre Rosiade, Erick Thohir pun memotivasi para pemain dan pelatih, serta suporter. 

Sampai di Markas Kabau Sirah (julukan SPFC), Erick Thohir disambut pelatih dan pemain beserta suporter. Setelah itu, Erick Thohir bersama rombongan meninjau jajaran tropy yang diraih SPFC dan melakukan foto bersama dengan pelatih, pemain dan suporter di sisi ... Read more


entry image

Donor Darah, Serikat Pekerja Semen Padang Kumpulkan 242 Kantong Darah

PADANG- Dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) melakukan bakti sosial Donor Darah di lantai satu Gedung Serba Guna (GSG) PT Semen Padang, Kamis, 29 November 2018. Kegiatan dimulai dari pukul 08.00 hingga 15.00 Wib.

Hadir dalam kesempatan itu Direktur Keuangan PT Semen Padang Tri Hartono Rianto, Ketua umum SPSP Sumarsono, Sekretaris SPSP Kiki Warlansyah, Ketua Cakar Emas Semen Padang, M. Syukri, karyawan-karyawati Semen Padang Grup, vendor-vendor di lingkungan PT Semen Padang, dan masyarakat umum.<... Read more

entry image

Rumah Dibedah Semen Padang, Marlis Berurai Air Mata

PADANG (5/9/2023) - Perasan bahagia dan penuh haru dirasakan oleh Marlis dan keluarganya tatkala rumah miliknya di RT03, RW06, Kelurahan Bandar Buat, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, dibedah oleh PT Semen Padang melalui program Basinergi Mambangun Nagari (BMN), Selasa (5/9/2023).

Dengan sedikit berurai air mata, wanita berhijab dengan tubuh gempal itu mengaku sangat bersyukur mendapatkan bantuan program bedah rumah dari PT Semen Padang yang dilaksanakan Forum Nagari Bandar Buat. Karena, tanpa ada bantuan bedah rumah ini, belum tentu dirinya kapan bisa... Read more