PADANG – Rumah contoh Semen Padang Bata Interlock (SEPABLOCK) kembali menjadi sorotan. Rabu (12/11/2025) sore, rombongan Badan Pembina Badan Usaha Milik Negara (BP BUMN) bersama Bank Tabungan Negara (BTN) mengunjungi PT Semen Padang untuk melihat langsung inovasi material bangunan yang dikenal ramah lingkungan sekaligus tahan gempa tersebut.
Rombongan diterima oleh Kepala Unit Komunikasi & Kesekretariatan PT Semen Padang, Ilham Akbar. Hadir dalam kunjungan itu antara lain Asisten Deputi Bid... Baca Selengkapnya







