Warga Rimbo Gaek Cor Jalan Rusak Secara Swadaya, PT Semen Padang Turut Membantu

PADANG – Semangat kebersamaan mewarnai aksi gotong royong warga Rimbo Gaek, Kelurahan Tarantang, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang, Minggu (16/11/2025). Puluhan warga turun memperbaiki jalan utama sepanjang sekitar 1 kilometer yang sudah bertahun-tahun rusak parah.

Kegiatan ini digerakkan Rang Mudo Malayu Baringin–Tarantang dan didukung PT Semen Padang yang menyalurkan bantuan semen. Gotong royong bertema “Semen Padang Peduli Lingkungan, Rang Mudo Malayu Membangun Nagari” ... Baca Selengkapnya


Hadir di Rakerda REI Khusus Batam 2025, SEPABLOCK Diminati Pengembang

BATAM, — Produk inovatif Semen Padang Bata Interlock (SEPABLOCK) kembali mencuri perhatian pelaku industri properti nasional. Pada Rapat Kerja Daerah (Rakerda) Real Estate Indonesia (REI) Khusus Batam 2025 di Planet Holiday Hotel & Residence, Kamis (13/11/2025), SEPABLOCK menjadi salah satu stan teknologi konstruksi yang paling banyak dikunjungi pengembang.

Kehadiran produk unggulan PT Semen Padang, anak usaha PT Semen Indonesia (Persero) Tbk atau SIG, dinilai sejalan dengan kebutuhan p... Baca Selengkapnya


Sekjen Kemensos Robben Rico Kagumi Rumah SEPABLOCK PT Semen Padang

PADANG (15/11/2025) — Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial (Sekjen Kemensos) Robben Rico, mengaku kagum terhadap inovasi rumah contoh yang dibangun menggunakan Semen Padang Bata Interlock (SEPABLOCK) milik PT Semen Padang. Dalam kunjungan kerjanya ke Padang, Sabtu (15/11/2025), ia menilai rumah tersebut banyak memiliki keunggulan baik dari segi biaya dan waktu pembuatan, serta ramah gempa.

Dalam kunjungan ke rumah contoh SEPABLOCK yang berada di area PT Semen Padang tersebut,  rombon... Baca Selengkapnya


Kolaborasi PT Semen Padang dan Kemensos, Hadirkan 11 Unit Rumah Sejahtera Terpadu dari SEPABLOCK

PADANG (15/11/2025) — Upaya menghadirkan hunian layak dan sehat bagi Rumah Tangga Miskin (RTM) di Kota Padang semakin menemukan bentuk nyata melalui kolaborasi strategis antara PT Semen Padang dengan Kementerian Sosial. Kerja sama ini tidak hanya menghadirkan bangunan fisik, tetapi juga menyatukan komitmen dua institusi besar untuk memperkuat fondasi kesejahteraan masyarakat.

Pada Sabtu (15/11/2025), Sekretaris Jenderal Kementerian Sosial, Robben Rico, meninjau langsung salah satu Rumah Sej... Baca Selengkapnya