entry image

Hendri Septa Mengaku Bangga dengan Semen Padang, Ada Apa?

PADANG (6/4/2021) - Plt Walikota Padang Hendri Septa, mengaku bangga karena di Kota Padang ada PT Semen Padang yang merupakan perusahaan besar di Sumatera Barat yang telah banyak berkontribusi untuk kemajuan daerah. 

"Saya bangga, karena di Padang ada industri besar, yaitu PT Semen Padang," katanya saat bersilahturahmi dengan manajemen PT Semen Padang di Wisma Indarung, Senin (5/4/2021). 

Hadir pada kesempatan itu Direktur Utama, Yosviandri dan Direktur Operasi Asri Mukhtar, dan jajaran.  ... Baca Selengkapnya

Berpartisipasi Aktif Tanggulangi Dampak Covid-19, Semen Padang Terima Penghargaan dari Pemko Padang

PADANG (21/9/2020) - Upaya PT Semen Padang dalam memutus rantai penularan Covid-19 diaperesiasi Pemerintah Kota (Pemko) Padang. Apresiasi itu, ditandai dengan pemberian penghargaan atas partisipasi/bantuan/sumbangan dalam rangka penanganan Corona Virus Deseases  (Covid-19) di Kota Padang.

Penghargaan dari Pemko Padang itu, diserahkan oleh Walikota Padang Mahyeldi Ansharullah dan diterima oleh Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang Oktoweri pada Malam Apresiasi Atas Partisipasi Aktif Penanganan Dampak Covid-19 yang digelar d... Baca Selengkapnya


entry image

Webinar Series #9 Semen Padang; dr.Selfi Farisha: Tahan Diri untuk Berinteraksi dengan Banyak Orang pada Liburan Nataru

PADANG (23/12/2020) - Menghadapi libur Natal dan menyambut tahun baru (Nataru) 2021 yang berlangsung di tengah pandemi COVID-19, PT Semen Padang menggelar webinar dengan tema "Liburan Sadar Covid", Rabu (23/12/2020) pagi. 

Webinar series #9 itu dibuka  Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury dan menghadirkan Direktur Utama Semen Padang Hospital dr. Selfi Farisha sebagai pembicara. 

Direktur Keuangan PT Semen Padang Tubagus Muhammad Dharury mengatakan bahwa webinar series#9  dengan tema "Liburan Sadar Covid" ini d... Baca Selengkapnya