entry image

Buat Bangga Semen Padang, Tiga Atlet Binaan FKKSPG Wakili Sumbar di PON XXI Aceh-Sumut

PADANG (30/10/2023) - Cabang olahraga (Cabor) binaan Forum Komunikasi Karyawan Semen Padang Group (FKKSPG) ibarat KONI mininya Sumbar. Pasalnya, setiap gelaran PON, selalu saja ada atlet binaan FKKSPG yang menjadi andalan untuk mewakili Sumbar di ajang nasional tersebut.

Sekretaris Umum FKKSPG Edi Fahrizal mengatakan, untuk PON XXI PON ACEH-SUMUT 2024, sedikitnya ada tiga atlet binaan FKKSPG yang akan berlaga pada PON mendatang. Ketiga atlet itu adalah Fukratuz Zakiah dari cabor Soft Tennis, Muhammad Iqbal dari kelatnas Perisai Diri yang turun untuk cabor P... Baca Selengkapnya


DPRD Bengkalis; Semen Padang Kedepankan Kearifan Lokal dalam Jalankan CSR

PADANG, 25/7/2019 -  Panitia Khusus (Pansus) Corporate Social Responsibility (CSR) dari DPRD Kabupaten Bengkalis, Provinsi Riau, mengapresiasi PT Semen Padang yang telah mengedepankan kearifan lokal dalam menjalankan Tanggung Jawab Sosial Lingkungan (TJSL) ataupun program CSR perusahaan. 

"Kami bangga dengan Semen Padang yang telah menghargai kearifan lokal di lingkungan perusahaan. Jadi gak salah rasanya kami berkunjung untuk studi banding soal Ranperda CSR ke Semen Padang ini," kata Ketua Pansus CSR DPRD Bengkalis, Mus Mul... Baca Selengkapnya

entry image

Peringati HUT ke-21 FSP-ISSI, Serikat Pekerja Semen Padang Gelar Donor Darah

PADANG (19/10/2022) - Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP) kembali menggelar donor darah. Dengan tema "Serikat Pekerja Semen Padang untuk Kesejahteraan dan Kemanusiaan", donor darah itu digelar di Gedung Serba Guna (GSG) PT Semen Padang, Rabu (19/10/2022). 

Kepala Unit Humas & Kesekretaritan PT Semen Padang, Nur Anita Rahmawati mengatakan, donor darah ini merupakan kegiatan rutin yang digelar Semen Padang sekali dalam 2 bulan. "Ini kegiatan rutin perusahaan di bidang kemanusiaan. Pelaksananya bergantian, serikat pekerja, Humas dan CSR," kata Anita.&... Baca Selengkapnya


entry image

Longsor Jalan Padang-Solok, Semen Padang Kirim Alat Berat dan Relawan

PADANG (20/8/2022) - PT Semen Padang mengerahkan relawan Tim Reaksi Cepat (TRC)  untuk ikut serta membantu pihak BPBD dalam menanggulangi bencana longsor yang terjadi di Jalan Padang-Solok, Sabtu (20/8/2022). 

Bersamaan dengan itu juga dikerahkan satu unit alat berat berupa loader untuk mengevakuasi tumpukan material longsor yang menimbun badan jalan setinggi lebih kurang 1 meter. 

"Relawan TRC PT Semen Padang bersama alat berat, masih berada di lokasi longsor untuk membersihkan material longsor yang menimbun badan jalan," kata Kepala U... Baca Selengkapnya