Upacara HUT ke-79 Kemerdekaan RI, Direksi dan Komisaris PT Semen Padang Kompak Tampil dengan Pakaian Adat

PADANG (17/8/2024) - Memperingati HUT ke-79 Kemerdekaan RI, PT Semen Padang menggelar Upacara Bendera di Plaza Kantor Pusat PT Semen Padang, Sabtu (17/8/2024). Dengan tema "Nusantara Baru Indonesia Maju",  upacara itu dipimpin oleh Direktur Utama (Dirut) PT Semen Padang, Indrieffouny Indra sebagai pembina upacara.

Dihadiri seribuan karyawan Semen Padang Group, petugas upacara kali ini dari Serikat Pekerja Semen Padang (SPSP), juga hadir oleh Komisaris Utama PT Semen Padang Mohammad Agu... Baca Selengkapnya


entry image

Semen Padang Fun Run 2024 Meriah, 400 Peserta Sentuh Garis Finish

PADANG, (11/8/2024) - Dalam rangka memperingati HUT ke-66 Pengambilalihan Pabrik dari Belanda dan HUT ke-79 Kemerdekaan RI, PT Semen Padang menggelar Semen Padang Fun Run 2024, pada Minggu (11/8/2024) pagi. Kegiatan ini merupakan bagian dari Semen Padang Sport & Art Olympic (SPORTALYMPIC) Tahun 2024 yang mempertandingkan sejumlah cabang olahraga dan seni.

Diikuti sekitar 400 orang peserta, ajang lari dengan kategori 3K Keluarga, 5K, 5K Master, dan 10K itu, diikuti oleh dua Direksi SIG, yaitu Dire... Baca Selengkapnya


entry image

Renovasi Kantor Lurah Indarung, PT Semen Padang Diapresiasi Pemko dan Masyarakat

PADANG (9/8/2024) - PT Semen Padang terus menunjukkan komitmen dalam menjalankan Program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL). Kali ini, anak usaha SIG itu telah merampungkan renovasi Kantor Lurah  Indarung, Kecamatan Lubuk Kilangan, Kota Padang yang peresmiannya dilakukan oleh Wali Kota Padang diwakili Asisten III Pemko Padang Corri Saidan, Jumat (9/8/2024).

Peresmian ditandai dengan pemotongan pita oleh Wali Kota Padang diwakili Asisten III Pemko Padang Corri Saidan, didampingi Kepala U... Baca Selengkapnya


entry image

PT Semen Padang dan REI Riau Bangun Rumah Warga Kurang Mampu Menggunakan Sepablock di Kampar

PEKANBARU (7/11/2024) – PT Semen Padang menunjukkan komitmennya terhadap tanggung jawab sosial dengan membangun rumah bagi warga kurang mampu di Perumahan BSD Mandiri, Desa Karya Indah, Kecamatan Tapung, Kabupaten Kampar, Riau.

Bekerja sama dengan Dewan Perwakilan Daerah Real Estate Indonesia (DPD REI) Riau, PT Semen Padang melakukan peletakan batu pertama pembangunan rumah tersebut pada Kamis (7/11/2024). 

Hadir pada kesempatan itu, Direktur Utama PT S... Baca Selengkapnya