Ratusan Karyawan Semen Padang Group dan Keluarga Meriahkan SP Runners Fun Run 2023

PADANG (12/11/2023) - Ratusan karyawan Semen Padang Group beserta keluarga begitu antusias mengikuti lomba lari SP Runners Fun Run 2023 dengan hadiah jutaan rupiah yang digelar PT Semen Padang dalam rangka memperingati Hari Pahlawan, Minggu (12/11/2023) pagi. 

Start dimulai dari Club House Lapangan Golf PT Semen Padang, ratusan peserta lomba lari dengan kategori 3K Keluarga, 5K, 5K Master dan 10K itu, dilepas oleh Direktur Operasi PT Semen Padang Indrieffouny Indra.

Tampak ikut di antara peserta, Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang Oktow... Baca Selengkapnya


SPIE 2020 Di-Launching, SPIE 2019 Ide Inovasi Tertinggi

PADANG (10/2/2020) - Ajang Semen Padang Improvement Event (SPIE) 2020 kembali di-launching. Acara launching dilaksanakan beriringan dengan penganugerahan  pemenang SPIE tahun 2019. Menariknya, SPIE 2019 ini tercatat sebagai SPIE dengan ide inovasi tertinggi sejak iven ini digelar pada 2013.

"SPIE 2019 itu  jadi catatan positif bagi perusahana, karena jumlah ide yang masuk 151 ide, paling banyak dibandingkan tahun-tahun sebelumnya. Kemudian benefit yang didapatkan pada SPIE 2019, angkanya mencapai Rp144,3 miliar lebih. Harapa... Baca Selengkapnya

entry image

TSR Semen Padang Jadwalkan Kunjungi Masjid/Mushalla di Padang

PADANG, 17 /5 /2018 - Seperti tahun-tahun sebelumnya pada bulan Ramadhan 1439 Hijriyah ini, PT Semen Padang kembali  akan menurunkan Tim Safari Ramadhan (TSR) ke masjid/mushalla yang berada di lingkungan perusahaan.   

Kepala Biro Humas PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati di Padang, Kamis (17/5/) mengatakan,  TSR Semen Padang mulai Jumat (18/5) turun ke masjid/mushalla dengan tujuan untuk membina silaturrahmi  dengan masyarakat lingkungan di sekitar perusahaan.  â€œKegiat... Baca Selengkapnya

entry image

Semen Padang Patenkan Tiga Inovasi, Salah Satunya Pemijahan dan Pembiakan Ikan Bilih

PADANG (3/8/2020) PT Semen Padang tidak hanya memfasilitasi karyawan/ti untuk terus berinovasi, tapi juga mendorong agar karya inovasi tersebut juga mendapatkan hak paten dari Dirjen Kekayaan intelektual Kemenkumham RI.

Senior Total Productive Maintenance (TPM) PT Semen Padang Fery Sarvino mengatakan, untuk tahun ini ada tiga inovasi yang telah didaftarkan hak patennya ke Dirjen Kekayaan Intelektual. 

Ketiga inovasi tersebut terdiri dari Sistem Ventilasi Udara Proses pada Penggilingan Semen yang Optimal... Baca Selengkapnya