entry image

Operasional Pabrik yang Ramah Lingkungan Telah Menjadi Komitmen Semen Padang

PADANG (10/9/2020) - Sebagai industri semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara, PT Semen Padang konsisten untuk menjadikan konsep triple bottom line (Profit, Planet, People) sebagai landasan dalam mengoperasionalkan perusahan agar ramah lingkungan.

“Operasional pabrik yang ramah lingkungan senantiasa menjadi komitmen kami di PT Semen Padang,” Kepala Unit Health Safety Environment (HSE) PT Semen Padang Mustaqim Nasyra di Padang, Selasa (10/11/2020).

Ia mengatakan,  sebagai wujud dari konsep triple bottom line, khususnya pada pilar ... Baca Selengkapnya


entry image

Tim Inovasi Semen Padang Raih 3 Platinum di Ajang ICQCC Bangladesh

PADANG (3/12/2020) - Tim inovasi PT Semen Padang berhasil meraih tiga platinum pada ajang International Convention on Quality Control Circles (ICQCC) Dhaka, Bangladesh, yang digelar secara virtual dari tanggal 1-3 Desember 2020. Tiga penghargaan tertinggi di ajang internasional itu, masing-masing diraih oleh tim Crosser, tim Super Tyre dan tim Inter Face. 

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri  pada Kamis (3/12/2020)  bersyukur atas prestasi yang  diraih  tim Semen Padang pada ajang internasional tersebut.

"Alhamdulillah, ... Baca Selengkapnya


Dari Webinar Series #7, Dirut PT Semen Padang; Jaga Keselamat Diri dan Keluarga dari COVID-19

PADANG,  29/11/2020 – Guna  mengedukasi karyawan Semen Padang Grup untuk mencegah penyebaran virus corona, PT Semen Padang pada Minggu (29/11/2020) kembali menggelar webinar . Pada Webinar Series #7 dengan tema “Cegah Covid 19 Dimulai dari Lingkungan Keluarga" itu  tampil sebagai narasumber, dr. Marissa Ariyani, Sp. PD, Dokter Spesialis Penyakit Dalam Semen Padang Hospital.

Direktur Utama PT Semen Padang Yosviandri pada pembukaan webinar, mengungkapkan,  komponen terkecil dari masyarakat adalah keluarga. Sehingga jika seluru... Baca Selengkapnya


entry image

Pelaksanaan Salat Idul Adha di Semen Padang Diikuti Seribuan Lebih Jamaah

PADANG, 10/7/2022 - Pelaksanaan Salat Idul Adha 1443 H di Plaza Kantor Pusat PT Semen Padang, Minggu (10/7/2022)  diikuti seribuan lebih jamaah. 

Bertindak sebagai Khatib pada Salat yang dimulai pukul 07.30 itu,  H.Muhammad Fadhil Abrar, Lc, dan imam, Ustad Rico Febrianto.

Pelaksanaan Salat Idul Adha itu terselenggara atas kerja sama Panitia Tetap Syiar Agama Islam PT Semen Padang dengan  

Panitia Hari Besar Islam (PHBI) Kelurahan Indarung.

Tampak hadir dalam deretan jamaah, Direktur Direktur Utama PT Semen Padang ... Baca Selengkapnya