entry image

Ade Putri: Tak Hanya Sekedar Menyalurkan Bantuan, UPZ Baznas Semen Padang Juga Menjadi

PADANG (5/1/2021) - Manfaat program Bidang Pendidikan Unit Pengelola Zakat (UPZ) Baznas Semen Padang bukan hanya sebatas memberikan kemudahan bagi pelajar dan mahasiswa kurang mampu untuk menjalani pendidikan, tapi banyak manfaat lainnya  dirasakan oleh penerima bantuan program tersebut.

Ade Putri, salah satu anak bimbingan UPZ Baznas Semen Padang mengatakan,  selain mendapat bantuan rutin tiap bulan berupa uang tunai, UPZ Baznas Semen Padang tiap bulannya juga memberikan arahan atau nasehat islami kepada semua anak bimbingannya. 

Pihak... Baca Selengkapnya


Semen Padang Raih Penghargaan dari Pelindo II

PADANG, 7/12/2018 - PT Semen Padang kembali meraih penghargaan dari PT Pelindo II (Persero) Cabang Teluk Bayur, yakni Customer of The Year Tahun 2018 untuk kategori Non Containerized Cargo. Penghargaan itu diserahkan Direktur Operasi dan Sistem Informasi PT Pelindo II (Persero) Prasetyadi kepada manajemen Semen Padang yang diwakili Kepala Departemen Produksi Semen Dumai & Pengantongan PT Semen Padang Sumarsono pada Gala Dinner HUT PT Pelindo II (Persero) di Kantor Pusat IPC, Jakarta, Jumat malam.

"Penghargaan ini sebagai bentuk apresiasi PT ... Baca Selengkapnya

entry image

Selama 2019, Semen Padang Salurkan Beasiswa Rp726 Juta

PADANG, 30/12/2019 -  PT Semen Padang telah menyalurkan beasiswa sebesar Rp726.950.000 kepada penerima yang terdiri dari pelajar SD/MI, SMP/MTs/SMA/MA, mahasiswa perguruan tinggi dan atlet berprestasi untuk  dua semester.

Pada semester I Tahun Ajaran 2018/2019 yakni pada Mei 2019, PT Semen Padang mengucurkan beasiswa sebesar  368.050.000 kepada sebanyak 693 penerima di wilayah Kota Padang, perwakilan Dumai dan Lampung.  
Sedangkan pada semester II disalurkan  sebanyak 358.900.000 pada Desember 2019 k... Baca Selengkapnya

entry image

Peduli Bencana, Semen Padang Kirim 200 Kg Rendang ke NTT

PADANG (15/4/2021) - PT Semen Padang melalui program Semen Padang Peduli menyalurkan bantuan rendang sebanyak 200 kilogram melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Sumatera Barat  untuk korban bencana alam di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). 

Bantuan diserahkan Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang Oktoweri kepada Kepala BPBD Sumbar Erman Rahman di Kantor BPBD Sumbar, Rabu (14/4/2021). Hadir pada penyerahan itu Kepala Unit Humas & Kesekretariatan PT Semen Padang Nur Anita Rahmawati, Kepala Un... Baca Selengkapnya