entry image

PPRA LXV Lemhannas RI Lakukan Kunjungan Studi ke Semen Padang

PADANG (5/6/2023) - Peserta Program Pendidikan Reguler Angkatan (PPRA) LXV Lemhannas RI Tahun 2023, berkunjung ke PT Semen Padang untuk mengetahui sejarah berdirinya, proses bisnis dan tantangan yang dihadapi perusahaan semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara tersebut, Senin (5/6/2023) sore.

Dipimpin oleh Tenaga Ahli Pengkaji Bidang Wawasan Nusantara Lemhannas, Laksda TNI Yeheskiel Katiandagho, rombongan PPRA LXV itu disambut Direktur Operasi PT Semen Padang, Indrieffouny Indra, di Ruang Rapat Lantai I Kantor Pusat PT Semen Padang.

Selain Indrief... Baca Selengkapnya


Link and Match Dunia Pendidikan dengan Kebutuhan Industri, 48 Mahasiswa Ikuti Program Magang Bersertifikat di PT Semen Padang

PADANG (1/9/2022) - Program Magang Mahasiswa Bersetifikat (PMMB) batch 2 tahun 2022 yang diikuti oleh 48 mahasiswa dari empat perguruan tinggi di Kota Padang, resmi dibuka, Kamis (1/9/2022).

Bertempat di Club House Lapangan Golf PT Semen Padang, PMMB itu dibuka oleh Direktur Keuangan & Umum PT Semen Padang Oktoweri, dan turut dihadiri sejumlah pejabat eselon di lingkungan PT Semen Padang. 

Di antaranya, Kepala Departemen SDM & Umum R Trisandi Hendrawan, Kepala Unit Operasional SDM M Irwan Prasetyo, dan Kepala Unit Humas & Kesekretarit... Baca Selengkapnya


entry image

Wawako Dumai dan Camat Apresiasi Sinergi Semen Padang dan Lurah

DUMAI, 23 JANUARI 2020 - Wakil Walikota Dumai Eko Suharjo dan Camat Sungai Sembilan Tanwir Azhar Efendi mengapresiasi sinergi PT Semen Padang dengan pemerintahan Kelurahan Bangsal Aceh yang telah menggelar berbagai kegiatan sosial di daerah itu.

"Atas nama Pemerintah Kota Dumai kami menyampaikan terimakasih dan apresiasi pada Semen Padang yang telah menggelar bhakti sosial bersama lurah dan warga Bangsal Aceh dalam bentuk kegiatan pemeriksaan dan pengobatan gratis, pemberian bantuan air bersih dan gotong royong bersama di area kelurah... Baca Selengkapnya

entry image

32 Orang Korban Gempa Dilaporkan Hilang di Desa Cijedil, TRC Semen Padang Bantu SAR Gabungan

PADANG (24/11/2022) - Relawan Tim Reaksi Cepat (TRC) Semen Padang bersama SAR gabungan, terus melakukan pencarian terhadap korban yang dilaporkan hilang akibat gempa bumi dengan magnitudo 5,6 yang terjadi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Kamis (24/11/2022).

Kali ini, pencarian korban gempa yang dilaporkan hilang dipusatkan di Desa Cijedil, Kecamatan Cugenang. Bersama SAR gabungan, relawan TRC Semen Padang menelusuri puing-puing reruntuhan bangunan dan longsoran tanah akibat gempa yang turut dirasakan oleh beberapa daerah di Jawa Barat, hingga Jakarta.

<... Baca Selengkapnya