entry image

Berusia 110 Tahun, dan 75 Tahun Mengisi Kemerdekaan, Ini Kiprah Semen Padang

PADANG, 16/8/2020 - Berusia 110 tahun lebih dan turut memberi warna 75 tahun kemerdekaan Republik Indonesia,  PT Semen Padang telah berkontribusi nyata bagi kejayaan bangsa dalam berbagai aspek kehidupan bangsa, tak hanya ekonomi, kemajuan peradaban dan sumber daya manusia.

"Semen Padang telah memberikan kontribusi kepada bangsa dan negara , khususnya kepada masyarakat Sumatera Barat secara langsung maupun tidak langsung. Semen ini telah turut membangun negara dalam bentuk infrastuktur jalan, jembatan, dan mahakarya bangunan-bang... Read more

entry image

Sinergi BUMN; Semen Padang dan Adhi Karya Bangun Tol Trans Sumatera Ruas Sigli - Banda Aceh


PADANG (13/8/2020) –  Produk PT Semen Padang kembali mendapat kepercayaan dalam pembangunan proyek strategis nasional. Melalui sinergi BUMN bersama PT Adhi Karya Tbk (ADHI),  PT Semen Padang ambil bagian dalam pembangunan jalan Tol Trans Sumatera Ruas Sigli - Banda Aceh sepanjang 74,2 km.  

“Alhamdulilah. Kami bersyukur Produk Semen Padang  terus mendapat kepercayaan untuk pembangunan proyek strategis.  Tol Trans Sumatera Ruas Sigli - Banda Aceh mulai dibangun sejak Mei 2019 hingg... Read more

Interlock Brick Produksi Semen Padang Hemat Hingga 20 Persen, Diproduksi Massal Tahun 2021

PADANG (24/7/2020) - Produk turunan semen berupa Interlock Brick yang rencananya  diproduksi secara massal oleh PT Semen Padang pada tahun 2021 mendatang, dinilai akan membuat pengerjaan dinding rumah hemat hingga 20 persen dibandingkan dengan bata.

“Pengerjaan dinding rumah dengan menggunakan Interlock Brick hemat hingga 20 persen, karena proses pengerjaannya murah, cepat dan tidak butuh keahlian khusus,”  kata Senior Manager Bisnis Inkubasi Non Semen PT Semen Padang Dorce Yunirsyam, Jumat (24/7/2020).
Read more

entry image

Semen Padang Serahkan Bantuan 20 Unit Alat Pengolahan Sampah untuk Kelompok Dasawisma Kemiri 8 Pasaman

PADANG (1/9/2020) - PT. Semen Padang melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan, memberikan bantuan sebanyak 20 unit alat pengolahan sampah kepada Dasawisma Kemiri 8 Jorong Sentosa, Nagari Panti, Kecamatan Panti, Kabupaten Pasaman.

Bertempat di halaman Kantor Camat Panti, bantuan untuk program Wanita Peduli Sampah bagi kalangan Ibu rumah tangga itu diserahkan oleh Staf CSR Semen Padang, Jayus Karnedi yang didampingi Staf Unit Safety Health Environtment (SHE) Alif Yuza kepada Ketua Dasawisma Kemiri 8, Irawati... Read more