entry image

Dibangun Semen Padang, Gubernur Sumbar Resmikan Jalan Pintu Angin Lori menuju Pondok Pesantren Darul Ulum Padang

ADANG (29/8/2022) - Pengecoran jalan RT003/ RW003 Pintu Angin Lori, Lubuk Minturun, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, Provinsi Sumatera Barat (Sumbar), sepanjang 620 meter dengan lebar 4 meter yang telah selesai dibangun PT Semen Padang melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL), diresmikan, Senin (29/8/2022). 

P... Baca Selengkapnya


entry image

Usaha Peti Buah di Tanah Datar, M. Jinis Khatib Jalelo Raup Omset Rp4 Juta/Hari

PADANG (4/9/2022) - Bagi M. Jinis Khatib Jalelo, menjadi pengusaha tidak harus dengan modal besar. Bahkan dengan modal nol rupiah, pria berusia 64 tahun itu berhasil membuktikan bahwa dirinya sukses menjadi seorang pengusaha.

Kini, pengusaha peti buah berpenampilan sederhana itu mampu memberdayakan sebanyak 19 orang masyarakat kurang ma... Baca Selengkapnya


entry image

Hari Pelanggan Nasional Tahun 2022, Ini kata Pelanggan Setia Semen Padang

PADANG (4/9/2022) - Sejumlah pelanggan produk PT Semen Padang mengaku puas dengan kualitas produk, promosi dan layanan yang diberikan produsen semen pertama di Asia Tenggara tersebut. Dengan alasan itu pulalah mereka tetap setia memasarkan  produk semen yang memakai taggline "Jaminan Mutu dan Kekuatan" itu.

 

Tanggapan p... Baca Selengkapnya


entry image

Gubernur Sumbar Ajak Peladang di Lubuk Minturun Tanami Kaliandra

PADANG (6/9/2022) - Gubernur Sumatera Barat (Sumbar) Mahyeldi Ansharullah berharap kawasan peladangan di daerah Lori, Kelurahan Lubuk Minturun, Kecamatan Koto Tangah, Kota Padang, Provinsi Sumbar, dapat ditanami pohon kaliandra.

Hal itu, disampaikan Gubernur Mahyeldi saat meresmikan jalan beton menuju Pondok Pesantren Darul Ulum, Kelura... Baca Selengkapnya