entry image

Semen Padang Raih Penghargaan Kinerja Terbaik Penerapan Industri Hijau dari Kementerian Perindustrian

PADANG (25/11/2022) - Sebagai perusahaan semen yang berkomitmen untuk terus beroperasi dengan menerapkan prinsip industri hijau, PT Semen Padang meraih Penghargaan Kinerja Terbaik Penerapan Industri Hijau dari Kementerian Perindustrian. 

Penghargaan untuk perusahaan semen pertama di Indonesia dan Asia Tenggara itu, diserahkan langs... Baca Selengkapnya


entry image

Semen Padang Bersama Gubernur Sumbar Serahkan 1,3 Ton Rendang Kepada Bupati Cianjur

PADANG (25/11/2022) - Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah didampingi Direktur Operasi PT Semen Padang, Indrieffouny Indra, menyerahkan bantuan rendang sebanyak 1,3 ton untuk korban gempa bumi di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, Jumat (25/11/2022).

Bantuan rendang dari sejumlah instansi dan masyarakat Sumbar itu, diserahkan langsung ke B... Baca Selengkapnya


entry image

7 Tim Inovasi Semen Padang Raih Predikat Tertinggi di Ajang TKMPN ke-XXVI

PADANG (26/11/2022) - Tim inovasi PT Semen Padang kembali menorehkan prestasi gemilang. Kali ini, prestasi tersebut ditorehkan melalui ajang Temu Karya Mutu dan Produktivitas Nasional (TKMPN) ke-XXVI yang digelar di Lombok, 21-25 November 2022.

Pada ajang tersebut, sebanyak tujuh tim inovasi yang dikirim PT Semen Padang, meraih pridekat... Baca Selengkapnya


entry image

Temu Ramah 340 Pelanggan Toko dan Distributor untuk Meningkatkan Penjualan Semen Padang di Sumbar

Padang (27/11/2022) - Manajemen PT Semen Padang mengapresiasi loyalitas toko bangunan dan distributor semen yang terus setia menjual produk Semen Padang di Sumatera Barat (Sumbar). 

Hal itu disampaikan Kepala Departemen Komunikasi & Hukum Perusahaan PT Semen Padang, Iskandar Z. Lubis saat acara Customer Ghatering pelanggan toko... Baca Selengkapnya