entry image

HUT ke-64 Pengambilalihan, PT Semen Padang Gelar Berbagai Kegiatan

PADANG (5/7/2022) - Puncak HUT ke-64 Pengambilalihan PT Semen Padang dari tangan Belanda yang diperingati setiap 5 Juli, dimeriahkan dengan berbagai kegiatan, yaitu senam bersama, launching aplikasi "Nabuang Sarok", peresmian PLTA Pico Hydro dan pembukaan Liga basket PT Semen Padang. 

Berbagai kegiatan tersebut diawali dengan senam... Baca Selengkapnya


entry image

Seminar "Langkah Bijak Pilah Sampah", Semen Padang Kenalkan Aplikasi Nabuang Sarok pada Karyawan dan Masyarakat

PADANG (7/7/2022) - Produksi sampah di Kota Padang dalam sehari diprediksi mencapai 400 ton sampah. Menyikapi kondisi ini, PT Semen Padang sebagai perusahaan semen yang peduli terhadap lingkungan, menggelar seminar "Langkah Bijak Pilah Sampah" yang diadakan di Gedung Serba Guna Semen Padang, Kamis (7/7/2022). 

Dihadiri sekitar 400 ... Baca Selengkapnya


entry image

Semen Padang Ajak 20 Orang Penggiat Medsos Ikuti Program Bertemu Ruslam

PADANG (7/7/2022) - Sebanyak 20 orang penggiat media sosial (medsos) mengikuti program Bertemu Ruslam (Rusa Alam), anak rusa asal Istana Bogor yang lahir pada 29 Mei 2022 di penangkaran Taman Keanekaragaman Hayati (Kehati) PT Semen Padang, Kamis, (7/7/2022).

Sebelum Bertemu Ruslam, para penggiat medsos itu juga mengikuti sejumlah kegiat... Baca Selengkapnya